Rabu, 11 Juni 2014

BBM Untuk Pemula


Assalamu'alaikum Wr. Wb. 
Selamat datang pecinta blog, kali ini saya akan share mengenai cara bbm'an di hp Android mengingat hampir smua Flatform HP menggunakan OS Android dimana dapat di instal Aplikasi BBM seperti halnya Blackberry. ini adalah tutorial bagi newbie atau pemula yang tidak pernah sama sekali menggunakan BBM. silahkan ambil filenya disini

Oke sekian tips dari saya , terimakasih
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Mengembalikan Icon BBM yang Hilang

Assalamu'alaikum Wr. Wb
Selamat datang para OMNIVORA, :D pada kesepmatan kali ini saya akan berbagi sedikit ilmu yang teman saya alami yaitu Icon BBM yang hilang pada perangkat Blackberry dan Androi, Ok langsung saja ke TKP. 
Saat ini BBM atau BlackBerry Messenger menjadi fitur andalan dari handphone Blackberry, bahkan sekarang dalam OS yang berbasis Android dapat menikmati layanan tersebut. BBM akan selalu otomatis update secara berkala, namun update-nya tersebut kadang-kadang menyebabkan Icon/aplikasi BBM tersebut menghilang di HP BB kamu. Kejadian ini juga terjadi saat ganti paket atau anda baru mengaktifkan paket BlackBerry Internet Service.  Namun anda jangan terlalu panik dan langsung membawa BB anda ke toko service ponsel, sebenarnya anda bisa memperbaikinya sendiri karena aplikasi itu tidak hilang namun tidak nampil di ponsel anda.

Kali ini smartlist101 akan share bagaimana cara mengembalikan BBM yg hilang di hp BB km tanpa anda harus service ke toko handphone.  Ikuti tata caranya di bawah ini:
1. Anda harus download ulang aplikasi BBM melalui situs resminya melalui HP blackberry anda via browser, DISINI
2. Setelah itu pilih “Download It Today”. Pilih yang berbahasa Indonesia
3. Setelah itu klik selanjutnya, maka akan muncul “Form Download OTA (Over The Air)”> Silahkan Klik Download.
4. Jika proses download selesai maka akan muncul tampilan “reboot” pilih yes agar BB anda merestart kembali
5. Setelah itu maka aplikasi BBM anda akan muncul kembali
jika dalam Android sebenarnya cukup mudah kita tinggal buka saja aplikasi bbm kemudian ke setting/pengaturan/setelan, nah disana terdapat beberapa pilihan diantaranya ada notifikasi aktifkan pada pilihan "Ikon BBM Terhubung" dan "Semua Notifikasi", adapun cara lainnya yaitu ke pengaturan android itu sendiri kemudian ke Manager Aplikasi pilih aplikasi BBM kemudian ceklist "Tampilkan Notifikasi" . Selesai

Oke sekian tutorial dari saya , Terimakasih jangan lupa Komeng


Wassalamu'alaikum Wr. Wb.