Pada kesempatan kali ini ane akan berbagi tips Android , dimana kemarin ane download aplikasi dari mobogenie kemudain ketika ane pindahin semua filenya ke Android ada salah satu file yang beda sendiri, lambangnya aja tanda tanya, artinya dia gak tau siapa yang bisa buka dia :D fokus gann,,
langsung saja .
Bahan
1. Aplikasi RAR Untuk Android download DISINI
2. File .mpk yang akan di install
3. Smartphone lahh
Oke langsung saja ke TKP
1. Install Aplikasi RAR'nya,
2. Jika sudah silahkan buka kemudian cari file yang ber ekstensi .mpk
2. Untuk mempermudah penacrian dimana lokasi filenya tap lingkaran merah pada gambar di atas sampai ketemu sdcard0 (Exsternal) sama sdcard1 (Internal Memory)
3. Jika sudah ketemu , tap aplikasi .mpk nya.
4. Didalamnya akan terdapat file .apk serta file bawaannya, biasanya data dari aplikasi yang bersangkutan, karena untuk aplikasi yang bagus biasanya ada apk'nya dan ada data'nya, mungkin ekstensi .mpk ini untuk mengkompres file apk+data untuk sebuah aplikasi android.
5. Tap file apk'nya, kemudian tunggu beberapa detik
6. Kemudian ente next-instal deh...
Oke sekian tips dari ane gan, komeng aja kalo gak ngerti
Wassalamu'alaikum Wr. Wb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar