Selasa, 20 Juni 2017

Ukuran Kertas F4/A4 tidak ada

Assalamu'alaikum Wr. Wb.


Selamat datang kembali di blog sederhana jamanIT , pada kesempatan ini ane mau berbagi sedikit ilmu mengenai cara mengatasi ukuran kertas yang hilang/tidak ada di Office khususnya/di sistem PC/Laptop .
Sebenarnya sederhana dan mudah permasalahan ini biasanya sering terjadi pada printer yang di Share melalui jaringan, meskipun dulu ane pernah ngalamin di PC yang printernya di pake sendiri.
Solusi => Update driver printer , jika tidak punya atau tidak ada download di mbah Google .
ada beberapa referensi penyelesaian masalah tersebut dengan menambahkan secara manual Ukuran kertas di Driver printer yang sudah terinstal di PC/Laptop, tapi itu gak solved ,
Note : Merk printer dan serinya harus sama ya gan.
Ini penampakan Office ane yang bermasalah
Oke itu saja gan, semoga bisa membantu
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Tidak ada komentar: